kip lhok
Beranda / /

  • Perbaiki Ekosistem Bisnis Media Digital, Pengurus Nasional AMSI Periode 2023-2027 Terbentuk
    Nasional | 1 tahun lalu
    Perbaiki Ekosistem Bisnis Media Digital, Pengurus Nasional AMSI Periode 2023-2027 Terbentuk

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Masa depan bisnis media siber di Indonesia dalam 5-10 tahun mendatang akan sangat tergantung dari perbaikan ekosistem informasi digital yang dimulai hari-hari ini. Meski potensi pasar pembaca makin besar seiring dengan pertumbuhan pengguna internet di Indonesia yang tiap tahun meningkat pada kisaran angka 10%, serta pertumbuhan bisnis periklanan yang makin bersahabat dengan industri media siber, dibutuhkan langkah-langkah yang konkret agar penerbit media siber mendapat bagian proporsional dari makin besarnya kue bisnis digital di Indonesia.   

  • MenKopUKM Tolak TikTok Jalankan Bisnis Media Sosial dan E-Commerce Secara Bersamaan
    Nasional | 1 tahun lalu
    MenKopUKM Tolak TikTok Jalankan Bisnis Media Sosial dan E-Commerce Secara Bersamaan

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki menolak platform media sosial asal China TikTok menjalankan bisnis media sosial dan e-commerce secara bersamaan di Indonesia, seiring dengan penolakan serupa yang telah dilakukan oleh dua negara lain sebelumnya yakni Amerika Serikat dan India.

  • AMSI dan Google, Kembali Gelar Pelatihan Penguatan Bisnis Media Digital
    Nasional | 3 tahun lalu
    AMSI dan Google, Kembali Gelar Pelatihan Penguatan Bisnis Media Digital

    DIALEKSIS.COM | Nasional - Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) dengan dukungan Google News Initiative (GNI) kembali menggelar Pelatihan bisnis digital siber online skala kecil dan menengah. Kerja sama ini diwujudkan melalui program Digital Growth Program (DGP) yang diadakan Google secara simultan di sejumlah kawasan dunia. Untuk kawasan Asia Pasifik, selain di Indonesia, program ini juga digelar di India, Jepang, Korea Selatan dan Australia. AMSI adalah mitra GNI dalam program DGP di Indonesia.


  • Ketua AMSI Sebut Keadaan Ekonomi Media Siber Mampu Bertahan 4-5 Bulan
    Nasional | 4 tahun lalu
    Ketua AMSI Sebut Keadaan Ekonomi Media Siber Mampu Bertahan 4-5 Bulan

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Ketua Umum Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Wenseslaus Menggut mengatakan, pandemi Covid-19 memperburuk kondisi ekonomi perusahaan media siber indonesia, dan aka mempu bertahan sekitar 4-5 bulan jika situasi pandemi masih belum berubah.